Arti Mimpi Banjir Versi Primbon dan Pandangan Ahli Tafsir – Kita sering mendengar soal mimpi yang mengandung makna dari mimpi tersebut. Mimpi tersebut bisa membawa pikiran kita ke arah yang positif dan juga negatif. Apabila kita bermimpi buruk, bisa jadi mood kita akan menjadi tidak karuan. Tentunya hal tersebut akan membawa kita ke arah yang tidak baik, kita akan berpikir negatif dan tidak konsen.
Saat Anda tidur dan bermimpi banjir misalnya. Belum tentu arti dari mimpi tersebut sesuatu hal yang buruk. Apalagi arti dari banjir itu sendiri sebagai sebuah musibah.
Mimpi itu yaitu buah tidur. Kita tidak bisa seratus persen percaya dengan apa yang muncul dalam mimpi kita. Sering sekali kita menemukan arti mimpi dalam primbon jawa dan sebagainya. Maka dari itu, pada artikel Pormovil.com kali ini akan membahas mengenai arti dari mimpi banjir berdasarkan versi primbon dan juga pandangan ahli tafsir mimpi berikut ini, simak ya.
Arti Mimpi Banjir untuk Laki-laki
Arti Mimpi Banjir untuk Laki-laki Remaja
Memimpikan banjir bagi seorang laki- laki yang masih remaja merupakan pertanda yang cukup baik. Artinya, mimpi tersebut akan menandakan akan adanya kemudahan dalam segala hal atau pun urusan yang sedang dilakukan.
Arti Mimpi Banjir untuk Pria Lajang
Ketika tidur dan bermimpi banjir bagi seorang pria lajang artinya sebuah pertanda bagi orang tersebut akan memperoleh kemudahan baik dalam mencari pekerjaan dan penghasilan.
Baca Juga: Arti Mimpi Menunggangi Kuda
Arti Mimpi Banjir untuk Pria Menikah
Pria yang telah menikah dan memimpikan banjir saat itu itu artinya sebuah pertanda yang sangat baik. Orang tersebut akan memperoleh kenaikan jabatan atau pangkat.
Arti Mimpi Banjir untuk Duda
Harapan dan keinginan yang telah lama diinginkan oleh seorang pria yang sudah duda akan terwujud jika Anda bermimpi banjir saat sedang tidur.

Arti Mimpi untuk Perempuan
Arti Mimpi untuk Perempuan Remaja
Bermimpi banjir bagi seorang perempuan yang masih remaja merupakan pertanda akan datangnya teman baru yang akan mengerti kamu. Perlu diperhatikan juga kita tidak bisa seratus persen terhadap mimpi karena kita juga tetap harus waspada dan lebih berhati-hati ketika mengenal orang baru.
Arti Mimpi Banjir untuk Wanita Lajang
Memimpikan banjir ketika sedang tidur memiliki sebuah pertanda yang baik. Hal ini juga terjadi bagi wanita lajang yang bermimpi banjir. Maksud dari mimpi banjir di sini yaitu akan menjadi sebuah pertanda bahwa akan ada lelaki yang tertarik kepada Anda dan bisa saja lelaki tersebut jodoh Anda. Hal tersebut belum tentu benar karena jika Anda tidak membuka diri, maka bagaimana bisa saling mengenal, bukan?
Arti Mimpi Banjir untuk Wanita Menikah
Mimpi banjir yang dialami oleh seorang wanita yang telah menikah memiliki tafsir sebagai sebuah pertanda yang sangat baik. Artinya, wanita tersebut akan bertemu dengan saudara yang sudah lama tidak dijumpainya.
Arti Mimpi Banjir untuk Wanita Hamil
Berdasarkan arti mimpi bagi pria seperti yang telah disebutkan di atas, tentunya membuat wanita hamil yang mengalami mimpi tersebut berharap akan adanya kebaikan dari mimpi tersebut. Jika seorang wanita yang sedang mengandung bermimpi banjir artinya saat melahirkan akan memperoleh kelancaran dan keselamatan.
Arti Mimpi Banjir untuk Janda
Akan memperoleh rezeki yang tidak terduga merupakan arti dari bermimpi banjir yang dialami oleh seorang janda. Rezeki memiliki arti yang luas tidak hanya berupa soal materi saja.
Mimpi yang baik memang sebaiknya tidak kita agungkan. Meski begitu kita hendaknya bersyukur atas segala nikmat yang diberikan oleh Tuhan kepada kita. Kita tetap harus berusaha dengan sungguh-sungguh dalam mencari rezeki dan kebahagiaan bagi hidup kita sendiri. Selain itu, apabila mimpi yang kita lalui tersebut mimpi buruk, maka teruslah meminta perlindungan dari Tuhan. Hal tersebut dilakukan supaya hidup yang kita jalani selalu dalam lindungan-Nya.
Bersyukur atas nikmat yang diberikan dan terus berbagai kepada orang lain. Karena apa yang diberikan kepada kita juga ada hak orang lain yang harus kita berikan.
Baca Juga:
- Call Of Mini Infinity Mod APK Unlimited Money Versi Terbaru 2023
- Nama Bagus FF (Free Fire) dan Cara Mengganti Nama
- Kode Dial Paket Internet Murah 3 Tri Terbaru 2023
- European War 4 Mod APK Unlimited Money Versi Terbaru 2023
- Video Bokeh Viral Tonton Link Terbaru Gratis Tanpa Sensor Full HD Gratis
Demikian penjelasan mengenai arti dari bermimpi banjir berdasarkan pada primbon dan pandangan para ahi tafsir yang telah dijelaskan. Semoga artikel tentang mimpi banjir ini dapat bermanfaat untuk Anda sekalian. Terima kasih.